Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Universitas Sragen ikuti Expo Kampus salah satu SMA di Karanganyar

7 Januari 2025   13:50 Diperbarui: 7 Januari 2025   13:46 115 0
Dalam rangka mengenalkan dan meningkatkan animo masyarakat khususnya calon mahasiswa di luar Sragen, Universitas Sragen (UNISSRA) ikuti Kegiatan EDU EXPO yang diselenggarakan salah satu SMA di Kabupaten Karanganyar. Kegiatan EDU EXPO yang di selenggarakan tepat 7 Januari 2025 oleh SMAN Karangpandan  tersebut dihadiri dari berbagai perguruan tinggi khususnya di Wilayah Soloraya, Jawa Tengah dan sekitarnya termasuk UNISSRA. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun