Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Beasiswa KIP Kuliah, ini sasarannya?

1 November 2023   00:16 Diperbarui: 12 November 2023   03:31 293 4
Dalam rangka meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) agar dapat bersaing secara global Pemerintah Indonesia senantiasa mendorong akses pendidikan di seluruh jenjang bagi setiap warga negara, termasuk di pendidikan tinggi. Pemerintah menyadari bahwa SDM yang berkualitas adalah kunci agar Indonesia ke depan semakin berkembang, menjadi lebih sejahtera dan unggul dalam berbagai bidang. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun