Dalam rangka memperingati hari pendidikan nasional sekaligus hari jadi Kabupaten Sragen ke 277,
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sragen menyelenggarakan PINDIK (Pameran Inovasi Pendidikan). Adapun kegiatan PINDIK tahun 2023 mengusung tema "Pameran Inovasi Pendidikan Membangun Budaya cerdas, Kreatif, Inovatif dan Berkarakter". Kegiatan PINDIK ini akan dilaksanakan selama tiga hari ke depan yaitu tanggal 15-17 Mei 2023 bertempat di Gedung Sasana Manggala Sukowati (SMS) Kabupaten Sragen.
KEMBALI KE ARTIKEL