Kamang Mudiak (3/8/2021) – Pandemi Covid-19 yang saat ini sedang melanda dunia telah berdampak pada semua sektor kehidupan dunia. Bukan hanya pada sektor kesehatan dan ekonomi saja, dunia pendidikan juga mengalami dampak yang luar biasa. Proses belajar yang biasanya dilakukan di sekolah saat ini menjadi kegiatan yang harus dibatasi bahkan dihentikan demi mencegah merebaknya kasus Covid-19 di lingkungan sekolah. Hal ini tentunya membuat pendidikan anak-anak sekolah menjadi kurang efektif.
KEMBALI KE ARTIKEL