Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Lobi Jokowi Sukses, Kuota Haji Indonesia Bertambah

14 September 2015   09:19 Diperbarui: 14 September 2015   09:25 393 3
“Daftar haji sekarang saja, nggak usah nunggu nanti-nanti. Kalau kelamaan daftarnya, saat berangkat sudah keburu tua,” saran seorang teman kepada kami.
“Kenapa?” tanya Saya
“Lha, ini saya baru daftar. Eh, daftar sekarang berangkat masih 15 tahun lagi. “ tambah teman saya.
Wah? Limabelas tahun lagi?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun