Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

2024, Lika-Liku Hidup Layaknya Film

29 Desember 2024   06:32 Diperbarui: 29 Desember 2024   06:32 114 5
Jika hidup diibaratkan sebuah film, maka tahun 2024 ini layaknya sebuah drama komedi keluarga dengan bumbu-bumbu emosi yang bercampur aduk. Ada suka, duka, tegang, bahkan tawa lepas yang mewarnai perjalanan hidup kami. Setiap momen terasa seperti rasa permen Nano-Nano---manis, asam, dan sedikit asin, tetapi selalu mengundang senyum saat dikenang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun