Mohon tunggu...
KOMENTAR
Olahraga Pilihan

Pekan Olahraga Nasional Aceh-Sumut 2024 Tantangan Harapan dan Masa Depan

19 September 2024   05:20 Diperbarui: 19 September 2024   07:53 146 1
Pekan Olahraga Nasional (PON) selalu menjadi momentum yang dinanti oleh masyarakat Indonesia. Setiap empat tahun sekali, ajang ini menjadi ajang pengukuran prestasi atlet dari berbagai daerah dan melahirkan kebanggaan baru bagi bangsa. Namun, PON Aceh-Sumut 2024 tak luput dari berbagai permasalahan yang mencuat sejak persiapannya. Banyak pihak mempertanyakan sejauh mana kesiapan kedua provinsi ini sebagai tuan rumah dan apa saja yang harus diperbaiki agar ajang ini berjalan lancar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun