Jika browsing kata "Jember" di google, kita pastinya akan mendapati dua fakta. Fakta pertama, kata "Jember" mengacu pada salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Adapun fakta kedua, kata "Jember" mengacu pada salah satu kecamatan di region Moyen-Chari, Republik Chad, sebuah negara pedalaman di Afrika tengah utara yang masuk dalam kategori negara miskin (
id.wikipedia.org).
KEMBALI KE ARTIKEL