Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Peran Pendidikan dalam Kehidupan Sehari-hari

13 Juli 2021   17:34 Diperbarui: 15 Juli 2021   15:35 5383 1
Pendidikan merupakan salah satu kebutuhan penting yang harus dimiliki masyarakat. Secara umum, pendidikan adalah proses pengajaran dan pembelajaran yang meliputi pengetahuan, keahlian dan kebisaan agar seseorang dapat mengembangkan potensi dan bakat  yang dimilikinya melalui penelitian dan pelatihan. Dengan adanya pendidikan, seseorang akan memiliki ilmu, keterampilan, kecerdasaan, akhlak yang baik, kepribadian yang baik serta kekuatan dalam menghadapi tantangan. Hal ini dapat bermanfaat untuk membantu masyarakat sekitar, bagi diri sendiri serta dapat memajukan generasi bangsa. Selain itu, pendidikan juga dapat mencegah generasi bangsa yang malas dan tidak ingin berusaha.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun