Kampanye akbar Prabowo-Sandi digelar pada hari Minggu, 7 April 2019 di Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat. Hampir berbagai media, seperti Detik, Viva, Idn.times, mengabarkan bahwa Prabowo, Capres 02 mengklaim kampanye akbar ini merupakan kampanye terbesar yang pernah ada di GBK sepanjang sejarah Indonesia. Acara tersebut dihadiri sekitar satu juta orang yang dikabarkan oleh kubu Prabowo. Terlihat, massa yang menghadiri kampanye akbar tersebut mengenakan pakaian bercorak serba putih.Â
KEMBALI KE ARTIKEL