IPTEK merupakan singkatan dari ilmu pengetahuan dan teknologi. Ditinjau dari definisinya, ilmu merupakan seluruh usaha sadar untuk menyelidiki, menemukan, serta meningkatkan wawasan manusia dalam berbagai aspek atau bidang kenyataan dalam alam manusia. Sedangkan pengetahuan merupakan pikiran atau pemahaman di luar atau tanpa kegiatan metode secara ilmiah dan memiliki sifat banyak spekulasi dan tidak berpijak pada kenyataan empiris.
KEMBALI KE ARTIKEL