Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Jangan Lupa Lakukan Hal-hal Besar

23 November 2017   11:02 Diperbarui: 23 November 2017   16:34 982 1
Fenomena keterusan melakukan hal-hal sederhana ini memang sudah menjadi kebiasaan yang ditemui dalam keseharian kita. Contohnya soal menjaga kebersihan lingkungan. Kita sering diingatkan untuk tidak membuang sampah sembarangan. Dengan melakukan itu, kita merasa cukup menjaga lingkungan sekitar kita. Padahal ini tentu tak cukup untuk menghasilkan perubahan yang lebih baik. Kita mestinya berlanjut melakukan hal-hal besar, misalnya menjadi kreatif menata pekarangan rumah dengan tanaman, terlibat dalam komunitas pemerhati lingkungan, dan banyak lagi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun