Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Selain Kartini, Berikut Tokoh Perempuan Nasional Daerah

4 Mei 2021   16:56 Diperbarui: 4 Mei 2021   18:01 472 1
Salah satu tokoh nasional perempuan di Indonesia yang populer dan dikenal masyarakat luas adalah Raden Ajeng Kartini. Hari lahir R.A Kartini ditetapkan oleh Ir. Soekarno sebagai hari besar nasional di Indonesia. Ketetapan tersebut berdasarkan Nomor 108 tahun 1964, yang juga menetapkan R.A Kartini sebagai Pahlawan Kemerdekaan Nasional.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun