Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film Pilihan

Film "Soul", Animasi Garapan Disney Pixar yang Menang Oscar 2021

27 April 2021   15:42 Diperbarui: 27 April 2021   16:10 1151 2
Ajang perhargaan paling bergengsi di dunia perfilman (Oscar 2021 atau Academy Awards yang ke-93), sukses diselenggarakan pada hari Senin (26/4/2021). Banyak film dengan berbagai nominasi telah menerima penghargaan dari Oscar 2021. Tak terkecuali film animasi dari Disney Pixar, Soul, memenangkan kategori Film Animasi Terbaik Oscar 2021.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun