Ikan asin adalah salah satu kuliner nusantara yang memiliki banyak jenis dan digemari banyak orang. Biasanya, ikan asin dijadikan lauk pelengkap bersamaan dengan menu lain yang dianggap cocok, misalnya saja: sayur asam dan nasi jagung.
KEMBALI KE ARTIKEL