Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Penggunaan Jargon pada Ruang Lingkup Security

11 Juli 2022   22:04 Diperbarui: 11 Juli 2022   22:18 404 2
Kata jargon merupakan istilah khusus atau kode-kode yang dipergunakan dibidang atau lingkungan tertentu. Jargon biasanya tidak dapat dipahami oleh bidang atau lingkungan yang lain. Jargon dilatarbelakangi oleh bidang ilmu, profesi atau kelompok tertentu Misalnya kode atau istilah khusus pada ruang lingkup security yaitu ketika menggunakan HT (handy talky) saat menjaga keamanan suatu wilayah, setiap anggota security wajib memiliki kemampuan menguasai jargon tersebut, hal ini mempunyai tujuan untuk mempermudah komunikasi antar anggota security pada kawasan yang menjadi pengawasannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun