Serial original Netflix yaitu
Squid Game berhasil menarik perhatian publik dari berbagai kalangan dan negara. Serial ini berhasil memecahkan rekor serial
Sweet Home yang sebelumnya meraih posisi ketiga di Netflix pada akhir tahun lalu. Serial
Squid Game berhasil menduduki peringkat teratas di Netflix sejak ditayangkan pada 17 September lalu.
KEMBALI KE ARTIKEL