Motorik halus adalah pengorganisasian penggunaan sekelompok otot-otot kecil seperti jari-jemari dan tangan yang sering membutuhkan kecermatan dan koordinasi dengan tangan. Terkadang kemampuan motorik halus pada anak usia dini kurang berkembang dengan baik karena banyaknya pelayanan yang diberikan oleh orang dewasa sehingga mereka kurang mengeksplor lingkungan sekitarnya.
KEMBALI KE ARTIKEL