Saya sudah mengenal kompas sejak saya masih kecil. Pada saat kompas masih menjadi media cetak unggulan di hampir seluruh wilayah Indonesia. Pada waktu itu belum ada internet jadi koran maupun majalah menjadi sangat populer. Ada beberapa artikel saya yang di muat di Kompas membuat saya bersemangat untuk mengirimkan karya.
KEMBALI KE ARTIKEL