Pernahkah teman-teman merasa memiliki ayah, Namun kehadiran ayah di keluarga teman-teman terasa tidak terlalu berpengaruh. Ayah teman-teman mungkin masih hidup dan masih tinggal bersama di rumah, Akan tetapi ia jarang berinteraksi dengan teman-teman. Jarang diajak ngobrol, diajak main bareng, nggak pernah bantuin ngerjain PR dan aktivitas kekeluargaan lainnya. Inilah yang disebut dengan Fenomena Fatherless.
KEMBALI KE ARTIKEL