Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Kerjasama dalam Permainan Tradisional

22 Oktober 2024   09:03 Diperbarui: 22 Oktober 2024   09:20 36 0
     Permainan rakyat atau tradisional bukan hanya sekadar hiburan belaka. Melainnkan di dalamnya juga terkandung nilai-nilai luhur, salah satunya yaitu kerjasama. Ketika anak-anak bermain permainan tradisional, mereka secara tidak langsung dalam momen tertentu dilatih untuk bekerja sama, saling membantu, dan menghargai satu sama lain. Penerapan kerjasama yang dilakukan secara berulang-ulang akan menjadikan pembiasaan karakter bagi anak-anak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun