Semifinal tunggal putra telah menyelesaikan dua laga, dengan menghasilkan dua pemenang. Pemain tunggal putra asal Denmark, Viktor Axelsen akan bertemu dengan pemain asal China, Chen Long di babak final tunggal putra Olimpiade Tokyo 2020.
KEMBALI KE ARTIKEL