Hore… Love Saturday so much. Mau ke mana menghabiskan akhir minggu yang indah ini? Hmmmm… karena saya suka makan enak, saya memutuskan untuk berwisata kuliner di Planet Bekasi. Kabarnya di Perumahan Grand Wisata Bekasi, di Café Walk-nya ada deretan restoran yang bisa Anda pilih untuk memanjakan lidah Anda.