Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Artikel Utama

Cina-Amerika Rujuk, Indonesia Kian Terjepit

20 Juli 2016   12:59 Diperbarui: 20 Juli 2016   17:49 2065 7
KAGET, ketika membaca berita dari kontan.co.id, pekan lalu. Badan Direksi Bank Dunia dan Bank Investasi Infrastruktur Asia (AIIB) telah menyetujui pendanaan hingga 433 juta Dollar AS. Dana itu masing-masing 216,5 juta Dollar AS digunakan untuk perbaikan sarana infrastruktur pemukiman kumuh di Indonesia, yang terakomodir melalui Program Nasional Kota Tanpa Kumuh (Kotaku).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun