Kurikulum Merdeka ini menurut saya adalah ide yang sangat luar biasa, dimana setiap mata pelajaran memiliki Capaian Pembelajaran yang singkat, padat, dan sangat jelas, kemudian para Pendidik diberi kebebasan dalam menentukan Tujuan Pembelajarannya, Alurnya, hingga Modul dan Bahan Ajarnya. Sehingga pembelajaran bisa lebih disesuaikan di masing-masing kelas, dan bahkan bisa disesuaikan pada setiap individu peserta didik.
KEMBALI KE ARTIKEL