Tidak ada yang salah menggunakan umpan yang mahal untuk mancing ikan mas pelampungan, tapi jika tidak ada larangan dari pihak empang maka menggunakan Pelet atau Ongol-ongol bisa menghemat biaya pembuatan umpan dan tentunya memiliki kepuasan yang lebih apabila dapat mengalahkan pemancing yang menggunakan umpan mahal dalam sebuah perlombaan.
KEMBALI KE ARTIKEL