Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pendidikan sebagai Praksis Pembebasan bagi Masyarakat Papua

28 April 2021   08:04 Diperbarui: 28 April 2021   08:21 199 1
Bak Mutiara hitam dari timur dan sepenggal surga di ufuk timur Indonesia. Itulah julukan yang diberikan oleh sebagian orang untuk Papua yang mempunyai potensi alam, ekonomi dan sumber daya manusia. Namun dibalik slogan ini terlepas dari potensi yang dimiliki, Papua mempunyai masalah yang sangat kompleks yang tidak habis-habisnya untuk dibahas. Mulai dari minimnya infrastruktur, akses internet, kondisi geografis yang sulit untuk ditembus, tingkat kemiskinan, formalitas pendidikan dan segudang permasalahannya, transportasi, benturan dalam kehidupan sosial budaya, bahkan ketidakberdayaan masyarakat Papua membangun daerahnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun