Mohon tunggu...
KOMENTAR
Diary

Malam Sunyi Segudang Angan

2 Desember 2024   00:21 Diperbarui: 2 Desember 2024   00:27 24 1
Tengah malam di pedesaan, terdengar suara binatang sejenis gaang, jangkrik dan gemuruh air mengalir mengisi kolam ikan di pinggir rumah. Suasana dengan tunggal raga manusia, tersisa seorang insan yang enggan memilih tidur sore hari demi berharap muncul solusi bertahan hidup di esok hari.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun