Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Perdagangan Elektronik

20 April 2016   08:27 Diperbarui: 20 April 2016   08:38 9 1
Di era modern ini, jika kita perhatikan banyaknya peningkatan mutu dan produktivitas barang-barang yang sangat praktis untuk digunakan, membuat para jasa berkompetensi meningkatkan operasional secara cepat, mudah dan aman. Perdagangan elektronik berubah dengan seiringnya waktu, dan diperkenalkan sebagai perdagangan Web, karena memang perdagangan ini erat kaitannya dengan sistem jaringan computer yang sangat global. Bahkan di Negara-negara maju persaingan semakin ketat memperkenalkan produk-produk mereka. Layanan masyarakat tidak lagi sulit seperti dulu. Inilah gambaran dengan istilah zaman dulu dan sekarang. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun