Hanya orang bijaklah yang mampu mengambil pelajaran dari semua sisi dan sudut kehidupan. Sebagian orang meyakini bahwa media belajar hanyalah ketika duduk manis di bangku sekolah, mendengarkan dongeng gurunya di mana sebagian dari mereka menjadikan kegiatan mengajarnya sebagai profesi, tidak perduli apakah mampu mencerdaskan, terpenting baginya absen terisi, maka hilanglah kewajiban.
KEMBALI KE ARTIKEL