Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Media Sosial Berbahaya untuk Anak Usia Dini, Siapa yang Akan Bertanggungjawab?

8 Oktober 2023   19:27 Diperbarui: 8 Oktober 2023   19:43 63 1
Smartphone adalah racun untuk anak usia dini. Di lingkungan sekitar, sering sekali terlihat anak usia dini yang membentak orangtua dan mengelak perintahnya. Kebiasaan yang selalu membawa smartphone kemanapun pergi, dan selalu melihat media sosial dimanapun dia berada. Tidak jarang juga perkataan atau bahasa yang digunakan berasal dari tontonan yang ada di dalam smartphone. Hal ini dapat membentuk karakter baru bagi seorang anak, juga emosional yang sulit di tebak bagi orangtua yang kurang mengerti dunia media sosial saat ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun