Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno Pilihan

Analog Seafood dari Protein Nabati

18 Mei 2022   13:05 Diperbarui: 18 Mei 2022   13:18 711 5
Trend konsumsi plant-base food makin meningkat dari tahun ke tahun termasuk di Indonesia. Banyak alasan yang melatarbelakangi perubahan selira konsumsi meat-base food menjadi plant-base food alasannya, yaitu kesehatan, kesejahteraan hewan, dan sustainability. Pertama, alasan kesehatan biasanya menjadi alasan sering digunakan. Konsumsi meat-base food terutama daging merah ditambah dengan gaya hidup kurang sehat, aktifitas fisik kurang, dan asupan nutrisi yang tidak seimbang membuat peningkatan penyakit tidak menular seperti kanker, sindrom metabolisme, dan obesitas. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun