Coba kalian bandingkan sistem pembelajaran sekolah kalian dulu dengan sistem pembelajaran sekolah adik, sepupu, atau keponakan kalian sekarang. Akan terlihat perbedaan yang cukup besar, bahkan dari aspek-aspek yang kecil. Mulai dari buku sekolah, materi, hingga proses pembelajaran rasanya asing bagi kita. Adanya perbedaan yang menjulang ini tentu saja menimbulkan banyak kebingungan yang tak hanya dirasakan guru dan siswa, tetapi juga para orang tua. Lantas, apa yang melatarbelakangi adanya perbedaan tersebut? Apa yang harus dilakukan agar kita siap menghadapinya?
KEMBALI KE ARTIKEL