Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Cara Mengatasi Anak yang Sedang Stress

21 Januari 2015   21:33 Diperbarui: 17 Juni 2015   12:40 83 0

Moms tentu pernah melihat si kecil kelelahan bukan ? Tapi biasanya kelelahan hanya bertahan satu hari saja bukan berhari-hari. Jangan lupa anak bisa stres juga loh. Denganbanyaknya kegiatan yang dialami si kecil sehari-hari membuat anak menjadi stress. Anak seringkali belum bisa menyesuaikan diri di masa transisi antara bermain dan membagi tugas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun