Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Memaknai Pendidikan

21 Februari 2018   16:56 Diperbarui: 21 Februari 2018   17:06 518 0
Minimal ada tiga unsur utama dalam pendidikan. 1) Guru, 2) Ilmu 3) Murid. Guru adalah pribadi yang menjembatani sampainya ilmu kepada murid. Tanpa guru, murid tidak akan pernah memperoleh ilmu. Begitu juga dengan guru. Tanpa murid, maka ilmu yang dimiliki tidak akan bermanfaat. Lebih parah lagi, guru tanpa ilmu hanya akan menyesatkan sang murid. Begitulah setiap unsur saling membutuhkan satu sama lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun