Jakarta, 11 November 2024Â -- Mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka memperlihatkan dedikasi tinggi dalam mengasah keterampilan mengajar mereka melalui kegiatan Praktik Lapangan Pengalaman (PLP) di SDN Susukan 07 Pagi. Kegiatan PLP ini berlangsung dari tanggal 29 Juli hingga 13 Desember 2024, bertujuan untuk memberikan pengalaman langsung dalam dunia pendidikan kepada mahasiswa PGSD.
KEMBALI KE ARTIKEL