Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kontribusi Peradaban Islam pada Pengetahuan

25 Mei 2024   00:32 Diperbarui: 25 Mei 2024   00:34 70 1
Peradaban Islam memainkan peran penting dalam memajukan ilmu pengetahuan di dunia. Sejak abad ke-8 hingga ke-13, para ilmuwan muslim mencapai kemajuan di berbagai bidang, seperti matematika, astronomi, kedokteran, optik, filsafat . Kemajuan yang mereka capai memberikan pengaruh besar terhadap perkembangan ilmu pengetahuan di seluruh dunia. Hingga saat ini, pengaruh tersebut masih terasa dan memberikan manfaat bagi umat manusia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun