Laut china selatan merupakan kawasan yang  kaya sumber daya alam dan jalur maritim strategis, menjadi arena perebutan klaim teritorial oleh beberapa negara seperti china, filipina, brunei darussalam, malaysia, taiwan, dan vietnam. Sejak awal, Indonesia tidak pernah mengklaim wilayah di laut china selatan atau terlibat sengketa mengenai dua gugusan kepulauan besar di wilayah tersebut.Â
KEMBALI KE ARTIKEL