Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Menjelajahi Metaverse melalui Lensa Zoologi: Studi Komprehensif Anatomi Hewan di Lingkungan Virtual

29 Desember 2023   16:38 Diperbarui: 29 Desember 2023   16:48 186 1
Anatomi hewan adalah salah satu pilar dasar ilmu biologi. Mempelajari anatomi hewan dapat memberikan wawasan mengenai struktur dan fungsi tubuh hewan, menjelaskan bagaimana hewan berkembang, beradaptasi dengan lingkungannya, dan bertahan hidup. Pengetahuan tentang anatomi hewan juga diperlukan dalam berbagai disiplin ilmu lainnya, seperti zoologi, kedokteran hewan, biologi konservasi, dan biologi evolusi (Romer & Persons, 2019).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun