Pengertian syukur dikutip dari jurnal Positive Psychological Assessment; A Hanbook Of Models and Measure. Menurut Robert A. Emmons: “Syukur adalah penegasan kebaikan. Ini adalah pengakuan bahwa kita telah menerima sesuatu yang berharga dari orang lain atau dari kehidupan itu sendiri. Ini adalah respon yang tumbuh dari dalam dan dipupuk dengan mengenali dan menghargai hal-hal baik dalam diri kita.
KEMBALI KE ARTIKEL