Dulu, ketika bikin tumis kacang panjang, saya selalu menggunakan cara langsung, tanpa merebus terlebih dahulu. Setelah bumbu ditumis, kacang panjang dimasukkan, setelah agak layu, baru ditambahkan air, dimasak sampai kacang panjang benar-benar empuk. Ternyata proses ini memerlukan waktu yang lebih lama dan hasilnya kurang begitu enak. Warna kacang panjangpun jadi hijau kecoklatan, tidak menarik.
KEMBALI KE ARTIKEL