Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Metodologi dalam Memahami Agama Islam

23 Desember 2021   23:45 Diperbarui: 24 Desember 2021   00:01 619 1
Apakah kamu tahu apa itu metodologi memahami Islam? Nah, seperti yang telah kita ketahui Islam secara bahasa itu berasal dari kata: Aslama = berserah diri, tunduk, dan patuh; Salima = selamat; Salam = kedamaian. Lalu secara istilah, Islam yaitu berserah diri, tunduk, dan patuh  kepada Allah, menjalankan segala perintahnya dan menjauhi segala larangannya, sehingga memperoleh kebahagiaan dan keselamatan, baik di dunia maupun di akhirat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun