Menjelang 2023 sudah muncul banyak istilah baru yang kian membuat khawatir. Resesi, misalnya. Belakangan ini jagad maya kita dipenuhi berita seputar keterpurukan ekonomi dunia, hingga tahun 2023 yang diprediksi akan "gelap gulita" dari sektor finansial.
KEMBALI KE ARTIKEL