Howard Gardner adalah seseorang yang dikenal dikalangan pendidikan, karena dengan teori temuannya tentang kecerdasan majemuk pada seseorang. Howard Gardner mengembangkan konsep kecerdasan melalui kecerdasan majemuk ini memandang bahwa manusia itu tidak hanya berdasarkan pada standar umum saja namun dapat dilihat dari kemampuan yang ada pada diri seseorang. Dengan pernyataan tersebut jika disimpulkan bahwa kita itu tidak bisa  hanya memandang seseorang hanya karna kecerdasan yang standar saja, namun dapat dilihaat dari sisi kemampuan orang tersebut. Kita tidak bisa mengucapkan orang itu bodoh, terkadang kemampuan seseorang tidak dapat dilihat orang lain  selain orang itu yang menunjukan.Â
KEMBALI KE ARTIKEL