Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Guru Bimbingan Konseling Menyeramkan? Anda Salah Penafsiran

1 Oktober 2018   09:49 Diperbarui: 1 Oktober 2018   10:03 371 3

Apakah yang terlintas dalam pikiran Anda jika mendengar kata guru Bimbingan Konseling? Pasti Anda langsung tertuju pada istilah guru yang galak dan banyak ditakuti oleh siswa. Penjudgean tentang guru Bimbingan Konseling ini adalah kesalahan terbesar dalam dunia pendidikan yang sudah mengakar. Oleh karena itu perlu pembenaran tentang mindset berpikir siswa terhadap guru Bimbingan Konseling. Sebenarnya guru Bimbingan Konseling adalah guru yang sangat berjasa bagi peserta didiknya, terutama terhadap peserta didik yang sering melakukan konsultasi. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun