Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Latar Belakang Munculnya Konflik Organisasi

21 Januari 2024   20:23 Diperbarui: 21 Januari 2024   20:24 99 2
Suatu konflik yang ada muncul karena adanya perbedaan dalam hal nilai, tujuan organisasi, status baik dalam hal jabatan dan wewenang serta budaya yang berasal dari individu dalam organisasi.. Beberapa teori mengartikan konflik sebagai berikut:
Pertentangan, 

  • DuBrin: mengatakan bahwa konflik mengacu pada pertentangan individu, kelompok/organisasi yang dapat meningkatkan ketegangan sebagai akibat yang saling menghalangi dalam pencapaian tujuan.
  • Perilaku, Tjosfold: memandang konflik dalam organisasai sebagai perilaku yang berlawanan dan bertentangan.
  • Hubungan, Martines dan Fule: menyatakan bahwa konflik adalah hubungan yang terjadi antara dua orang, kelompok, organisasi maupun golongan.
  • Situasi, Nelson dan Quick: melihat konflik sebagai situasi ketika tujuan, sikap, emosi, dan tingkah laku yang bertentangan menimbulkan oposisi dan sengketa antara dua kelompok atau lebih.
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun