Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Penerapan Standar Akuntansi Keuangan EMKM pada Wedding Oranizer di Kota Bandung

12 Juli 2024   19:06 Diperbarui: 12 Juli 2024   19:10 15 1
Standar akuntansi keuangan entitas mikro kecil menengah (SAK EMKM) meupakan standar akuntansi yang sangat sederhana dan mudah dimengerti bila dibandingkan dengan standar akuntansi keuangan tanpa akuntabilitas publik (SAK ETAP). SAK EMKM ditunjukan untuk digunakan oeh entitas yang tidak memenuhi syarat untuk penyusunan laporan keuangan berdasarkan SAK ETAP. dengan dikeluarkannya SAK EMKM, peserta UMKM harus mampu menyusun laporan keuangan sesuai dengan standar akuntansi keuangan yang berlaku, sehingga SAK EMKM dapat memberikan informasi laporan posisi keuangan, laporan lab rugi dan catatan atas laporan keuangan yang bijaksana dan digunakan sejumlah para pemakai laporan keuangan dalam mengambil Keputusan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun