Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Wikipedia, Gender Gap, dan Ketertinggalan Perempuan di Indonesia

24 Maret 2019   22:37 Diperbarui: 25 Maret 2019   11:49 433 0
Salah satunya adalah sedikitnya editor perempuan yang berkontribusi dalam berbagai artikel mereka. Lebih spesifiknya lagi, hanya ada 8,5-16% penyunting perempuan dari total editor laki-laki. Jomplang? Sangat! Makanya tidak heran jika mayoritas tulisan yang ada cenderung lebih "maco". Disebabkannya tidak banyak kontributor perempuan, artikel keperempuanan dan tokoh-tokoh keperempuanan akhirnya banyak yang tenggelam dan tidak kebagian tempat. Menyedihkan!

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun