Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Kegiatan Ilqo Mufrodat: Menambah Kemahiran siswa Ma'had Al-Ulya Batu dalam Berbahasa Arab

15 Mei 2024   11:30 Diperbarui: 15 Mei 2024   12:03 127 0
Batu, 15 Mei 2024 -- dalam upaya meningkatkan kemampuan siswa dalam berbahasa Arab, Mahasiswa Asistensi Mengajar Uinversitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang mengadakan program kegiatan Ilqo mufrodat di Ma'had Al-Ulya yang diperuntukkan seluruh santri Ma'had. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan materi tambahan berupa pemberian mufrodat baru dan contoh penerapan pada percakapannya untuk menambah pengetahuan siswa dalam bahasa arab. Kegiatan ini dimulai tanggal 25 maret 2024 yang dilaksanakan setiap senin dan jum'at pada sore hari.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun