Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mahasiswa Univet Trapkan Metode Penanaman Taslampot Pemanfaatan Lahan Sempit

11 September 2021   23:25 Diperbarui: 12 September 2021   00:01 51 1
Menyenangkan, bukan, jika kita bisa mengonsumsi tanaman dari hasil budidaya sendiri? Sayangnya sebagian dari kita tinggal di perkotaan dengan lahan terbatas. Jangan risau, berikut 4 metode tanam lahan sempit yang bisa kamu coba di rumah.
Adanya lahan hijau di rumah tentunya tidak hanya membawa kesejukan namun juga dapat menghindarkan kita dari stres. Sayangnya, keterbatasan lahan seringkali menjadi penghalang bagi masyarakat khususnya di perkotaaan untuk melakukan budidaya tanaman di rumah. Tenang, sekarang ada beberapa metode tanam di lahan sempit yang bisa kita coba di rumah

Terapkan metode tanam taslampot (tanaman sayur dalam pot ,  penanaman ini disertakan media pupuk organik dan pot.

Dengan tehnik cara :
1.Jangan lupa menyiram setiap hari. Biasanya kami menyiram pagi dan sore/malam. 2x sehari dan kalau sudah hujan tidak perlu disiram yah đŸ˜€ . Ribetnya punya tanaman ya salah satunya ini harus selalu disiram.

2.Pastikan tanaman terkena sinar matahari langsung. Karena jika tidak tanaman tidak bisa berfotosintesis dengan sempurna. Tanaman menjadi kurus dan cepat mati.

Dimasa pandemi ini kita bisa mencari keuntungan dengan penanaman ini, setelah berbuah bisa kita jual dan menerima keuntungan, tetapi harus sabar, sabar adalah tehnik utama dalam metode penanaman.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun